Metaforis

 

Hmm…. Nggak aturan, tapi lucu. Mungkin itu ungkapan yang pas untuk cerpen-cerpen ini. 

Berisi banyak kritik sosial dan juga metafora-metafora.

Pengalaman baru karena baru kali ini menemukan cerpen model begini. 

Pembelajaran bahwa masih banyak model cerpen dan cerita yang harus dibaca lagi.

Sehingga tidak berkutat pada satu jenis saja. 

Judul : Murjangkung

Penulis: A.S. Laksana

Ukuran: 13 x 19 cm
Tebal: 224 hlm
Penerbit: GagasMedia
ISBN: 979-780-644-8

Sinergi

Saat ada tawaran bersinergi datang padamu. Apa yang pertama kali kamu lakukan?

Bersyukur? Bagus! Berarti orang lain punya kepercayaan dan harapan besar padamu. 

Namun tetap kritis dan fair terhadap segala tawaran yang datang. Jangan sampai datang penyesalan di kemudian hari karena tidak adanya pembicaraan dan perencanaan yang matang sebelumnya. mengenai kompensasi maupun pembagian yang fair dari hasil sinergi tersebut. 

So. Sinergi? Ayo! 

Tapi tetap win-win solution ya 🙂Image